Dalam rangka menguatkan pemahaman berorganisasi dan beriksass sebagai ruh penyemangat dalam perjuangan dan pengabdian, Rayon IKSASS Situbondo Putri melaksanakan kegiatan berupa Ngaji Ideologi ke IKSASS an, untuk libur Ramadhan 1443 H
Ngaji Ideologi Ke IKSASS an ini di isi langsung oleh KH. Ach Fadhail, M.H yang membahas tentang semangat dibangunnya Organisasi (IKSASS) dan Tujuan IKSASS dan Bagaimana Seharusnya sebagai santri berIKSASS sebagai seorang santri dan kader Pondok Pesantren Salafiyah Sayafi'iyah Sukorejo,
Tags
Informasi